Berasal dari merk ternama, AICA, Toughtop terbuat dari resin epoksi atau poliester yang dicampur dengan mineral alami. Material ini tahan terhadap goresan, benturan, noda, dan cairan, sehingga ideal untuk penggunaan intensif. Toughtop juga tahan panas pada tingkat tertentu dan menawarkan fleksibilitas desain untuk pembuatan custom.
Material pilihan dengan standar ketahanan tinggi untuk interior.
Memberikan tampilan mewah dan estetik pada setiap furniture.
Sangat mudah diaplikasikan untuk hasil akhir yang presisi.